KSPN Prambanan Kalasan dan sekitarnya. Kawasan tersebut berada di sisi Timur Kabupaten Sleman yang memiliki kekayaan Warisan Budaya sangat besar. Hal itu menjadikan wilayah KSPN Prambanan Kalasan dan Sekitarnya telah ditetapkan oleh Pemerintah DIY sebagai Kawasan Wisata Purbakala Dan Budaya (Perda DIY No 1 Tahun 2012 Tentang Rencana Induk Pembangunan Kepariwisataan Daerah Istimewa Yogyakarta Tahun 2012-2025). Dengan demikian penetapan Kawasan Prambanan – Kalasan dan sekitarnya sebagai KSPN telah selaras dengan penetapan Pemerintah DIY.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here