SUSUR TUBUH – Seni, Tubuh, dan Kesadaran Kontekstual ✨

Apa jadinya jika tubuh bukan sekadar ragamu, tapi juga ruang pencipta, media ekspresi, sekaligus altar kehidupan?
Bersama Iwan Wijono, seniman-performer lintas dimensi, kita diajak menelusuri makna seni dari akar budaya Nusantara hingga konteks dunia kontemporer.

Lewat teori Pancasani, diskusi, screening video, hingga praktik langsung penciptaan ide—acara ini adalah pengalaman menyeluruh bagi seniman, pegiat budaya, maupun siapa pun yang ingin memahami seni sebagai laku spiritual, sosial, dan ekologis.

📍 Tempuran Space – Yogyakarta
🗓 Sabtu, 19 April 2025 | ⏰ 13.00 WIB
🎟 Rp55K | Bundling 3 orang: 50K/tiket
📲 Daftar via QR di poster
📞 CP: Dwi (0852-8353-3388)

Tempat terbatas.
Satu ruang, satu waktu, satu tubuh—untuk mencipta, menyadari, dan merawat kehidupan. 🌿