Jadi apa sih Gowes Van Jogja itu ? 🤔
Gowes van Jogja adalah rangkaian acara dari Jogjavaganza 2021, Nah jadi salah satu event pre-Jogjavaganza 2021 ini adalah gowes virtual guys, karena mengingat event ini terselenggara di tengah pandemi. 😁😊
Eits tapi jangan khawatir, walaupun di tengah pandemi event ini bakalan seru...
Bentara Budaya menghadirkan sepilihan acara daring yang layak untuk disimak. Mulai dari diskusi budaya, timbang buku, hingga pagelaran Wayang Potehi.
Kami tunggu partisipasi dari Sahabat Bentara.
Jangan lupa catat tanggalnya ya!
source: @bentarabudayayk
KUSTOMFEST 2020 #UNRESTRICTED , lebaran Kustom Kulture Indonesia sudah dekat ! Kalau dilarang berkerumun terus gimana cara kita hadir di Jogja National Museum 15-31 Desember 2020?
Tidak melayani penjualan tiket On the Spot.
Pemesanan Tiket akan dilayani mulai Jumat 11 Desember Pukul 17.00 wib - www.kustomfest.com / 0821 3883 9595 (WA Only).
...
Ingin berkunjung ke Pameran Sang Adiwira namun belum bisa hadir langsung ke Yogyakarta?
Mengajak para sahabat Kraton Jogja untuk menonton pameran Sang Adiwira dari rumah. Virtual tour kali ini,sahabat akan dipandu oleh Guide yang akan menjelaskan terkait isi dari pameran Sang Adiwira :Sri Sultan Hamengku Buwono II
Jangan lewatkan Virtual Tour...
Online Streaming
Jagongan Wagen edisi November 2020
'Nyanyian Tapah'
Sebuah Pertunjukan oleh
Mendalo Dance Project
Jumat, 27 November 2020
Pukul 19:30 WIB
Di Portal YouTube Media PSBK
Ramah difabilitas (CC tersedia)
Mendalo Dance Project, penerima Hibah Seni 2020 akan menampilkan karya terbarunya yang berjudul “Nyanyian Tapah” pada presentasi Jagongan Wagen edisi November 2020. Kurniadi Ilham yang merupakan koreografer...
Pagelaran Wayang Kulit di Museum Sonobudoyo hadir kembali.
Pagelaran ini dapat dinikmati setiap hari Selasa - Minggu, pukul 20.00 WIB di Pendapa Timur Museum Sonobudoyo, hanya dengan membayar tiket sebesar Rp 20.000.
Tiket pertunjukkan dapat dipesan secara online di aplikasi Jogja Istimewa. Setelah menyelesaikan proses pemesanan sampai pembayaran, silakan kirimkan bukti...
Keroncong Plesiran berarti bermain keroncong sambil plesiran (Jawa: Plesiran berarti berkunjung di tempat-tempat wisata).
Keroncong Plesiran lahir dari inisiatif sekelompok anak muda Yogyakarta sebagai bentuk pelestarian musik keroncong. Keroncong Plesiran merupakan sebuah pertunjukan musik keroncong yang mengandalkan kebebasan berekspresi dan berimprovisasi, penonton diajak untuk mencicipi sebuah pertunjukan yang menawarkan nuansa...
Dengan tema “Niwasana Khatulistiwa” akan menghadirkan karya terbaik dari 24 designer ternama di Indonesia. Dan menghadirkan Guest Designer ternama Windy Chandra X G-Liem dan Guest Model Wilda Situngkir.
🗓 Minggu, 22 November 2020
🕒 13.00 WIB - 14.00 WIB
15.30 WIB - 16.30 WIB
19.00 WIB - 21.00 WIB
📍 Atrium Jogja City Mall
Anda...
Uyon-uyon Hadiluhung akan digelar pada Senin (23/11) pukul 20.00 WIB di Kagungan Dalem Bangsal Srimanganti Karaton Ngayogyakarta Hadiningrat dan akan menampilkan sajian istimewa yang telah puluhan tahun tak ditampilkan: Beksan Panji Sekar
Beksan yang merupakan Yasan Dalem (ciptaan Sultan) Sri Sultan Hamengku Buwono I ini ditarikan oleh 4 penari putra....
Mungkin tidak banyak orang yang mengetahui tentang Wayang Beber yang menggunakan gambar-gambar sebagai objek pertunjukkan sang dalang. Gambar-gambar ini dilukiskan pada selembar kertas atau kain, yang dibuat dari satu adegan ke adegan yang lain, secara berurutan menurut narasi cerita.
Pertunjukkan Wayang Beber di Gunung Kidul, Yogyakarta menceritakan tentang kepahlawanan tokoh...