Event

Informasi agenda event wisata yang ada di Daerah Istimewa Yogyakarta

Holopis Kutha baris ICCF 2018 (15 – 20 Oktober 2018)

Holopis Kutha Baris ICCF 2018 15 - 20 Oktober 2018 Sahid Hotel & JWALK Sleman Festival yang dihadiri komunitas, pegiat kota, pelaku usaha, akademisi, dan pemerintah daerah untuk mengikuti perkembangan kota kreatif di Indonesia yang terhubung dengan jejaring kota kreatif dunia. Sumber: Dinas...

BIOPHORIA #9 (20 Oktober 2018)

BIOPHORIA #9 FAKULTAS BIOLOGI UGM PROUDLY PRESENT MALAM PUNCAK BIOPHORIA #9 "Beyond The Universe"Event tahunan dari Fakultas Biologi UGM kembali hadir untuk menemani dan memeriahkan akhir pekanmu bersama: - VOC - THE KANDANG - SUNGAI - SASTROMOENI serta masih banyak penampilan penampilan menarik lainnya.Tanggal :...

Keroncong Plesiran (19 Oktober 2018)

Dinas Pariwisata DIY mempersembahkan KERONCONG PLESIRANJumat, 19 Oktober 2018 Pukul 19.00 WIB - selesai di Tebing BreksiAkan ada Softlauncing Destinasi Digital Watu Tapak Camp Hill 15.00 - 17.30 WIBSumber: Seksi ODTW, Bidang Destinasi, Dinas Pariwisata DIY

Gelar Potensi Kampung Wisata Kota Yogyakarta 2018 (8 September-28 Oktober 2018)

Gelar Potensi KAMPUNG WISATA KOTA YOGYAKARTA 2018Festival Kampung Wisata berlangsung dari 8 September - 28 Oktober 2018 diselengggarakan di 17 Kampung Wisata Kota YogyakartaMenampilkan: * Aneka Makanan Tradisonal Dll * Aneka Kuliner Khas kampung Wisata * Kerajinan Cinderamata, Souvenir, Batik, Dll * Atraksi...

Gunungkidul Jukung Fishing Tournament 2018 (pendaftaran: 20 September-20 Oktober 2018)

Gunungkidul Jukung Fishing Tournament 2018 Sehat-Senang-Solidaritas Lomba memancing sambil berwisata di 8 titik Pelabuhan Nelayan Gunungkidul TOTAL HADIAH RP. 58.000.000,- + (Piala Bupati Gunungkidul) Pendaftaran : 20 September-20 Oktober 2018 Waktu Pelaksanaan : 11 November 2018 Tiket : Rp. 1.750.000,-/Team (max 4 angler) Fasilitas :...

PRAMBANAN ORCHESTRA YANNI (20 Oktober 2018)

PRAMBANAN ORCHESTRA YANNI "25th Anniversary Acropolis"Sebuah pertunjukan Mahakarya dengan menggabungkan kemegahan Orchestra dipadukan dengan kemegahan Candi PrambananTampil Live Orchestra di Candi Prambanan 20 Oktober 2018 Start show: 20.00WIBREGULER ON SALE Mulai tanggal tanggal 15 Juli 2018 Start Sale: 12.00WIBSILVER : Rp. 1.000.000 (free seat) GOLD...

Lomba Video Pariwisata Gunungkidul 2018 (Batas akhir pendaftaran: 15 Oktober 2018)

Lomba Video Pariwisata Gunungkidul 2018 Tema "Pesona Gunungkidul 2018"Hadiah - Juara 1 : 5juta - Juara 2 : 4juta - Juara 3 : 3,5juta - Juara 4 : 2,5juta - Juara 5 : 2juta - Nominasi 6-10 masing-masing 1jutaSyarat dan Ketentuan: 1. Lomba terbuka untuk umum dan...

Karnaval Pelangi Budaya Bumi Merapi 2018 (14 Oktober 2018)

Dinas Pariwisata Kabupaten Sleman dengan bangga mempersembahkan acara KARNAVAL PELANGI BUDAYA MERAPI 2018 yang akan dilaksanakan pada :Minggu, 14 Oktober 2018 09.00 WIB - selesai Lapangan Denggung, SlemanAkan ada parade, kirab dan berbagai kesenian budaya dalam acara ini. Sebelumnya, pada hari...

Festival Alun-Alun Selatan 2018 (14 Oktober 2018)

Festival Alun-Alun Selatan 2018 Minggu, 14 Oktober 2018 19.00 WIB - Selesai di Alun-alun Selatan Kraton YogyakartaDimeriahkan oleh: - Bhatara Band - Jikustik - NDX - Brisia JodieSumber: Subbag Umum, Dinas pariwisata DIY

Pandhawa Brastha (14 Oktober 2018)

Perayaan Warisan Budaya Takbenda DIY "Pandawa Brastha" Minggu, 14 Oktober 2018 19.00 WIB - Selesai Balai Desa Pleret, Kec Pleret, Kab Bantul DIYGratiss!! Terbuka untuk UmumSumber: Dinas kebudayaan DIY
Open chat
Untuk tanya - tanya informasi seputar Jogja, silahkan chat!


----------
Admin Visiting Jogja