SObat Visiting Jogja, Siapa yang sudah tidak sabar dengan keseruan yang akan ada di Kotabaru Ceria??
Kotabaru Ceria pada edisi Juni bertemakan “Jumpa di Jogja”
Program-program yang akan hadir pada Kotabaru Ceria bulan Mei diantaranya adalah…
• Bazaria
• Panggung Ria
• Taman Ria
• Performance art
• Live music
• Doorprize
Kapan Kotabaru Ceria akan dilaksanakan?
🔔Sabtu, 29...
Sobat Visiting Jogja, kembali hadir Geopark Night Specta 6.0 salah satu Kharisma Event Nusantara 2024.
Geopark Night Specta 6.0 dalam rangka memperkenalkan potensi kebumian yang ada di Gunung Sewu UNESCO Global Geopark Segmen Gunungkidul serta mendukung program Bangga Berwisata di Indonesia.
🗓️28-29uni 2024 ...
Sobat Visiting Jogja, GLAGAH TROPICOLORUN merupakan event sport tourism yang mengusung konsep dan spirit unik, kreatif dan berbudaya.
Pelaksanaan lari dilakukan pada pagi hari dengan melewati rute berlatar belakang aerotropolis tropical dan spot - spot yang Instagramable di kawasan pantai Glagah Kulon Progo Daerah Istimewa Yogyakarta.
PERIODE PENDAFTARAN :
28 Mei -...
Sobat Visiting Jogja, Bantul nduwe gawe!
Mataram Culture Fest kembali hadir!
Yuk catet tanggalnya! 24 - 29 Juni 2024 bertempat di Pasar Seni Gabusan!
Banyak penampilan keren yang sayang untuk dilewatkan loh, lur!
Gas gas ramaikan!
Sobat Visiting Jogja, dalam rangka mendukung Pameran “Abhimantrana: Upacara Adat Keraton Yogyakarta”, Kagungan Dalem Museum akan mengadakan agenda pendukung, yaitu:
“Laku Kontemplasi Imogiri”
Kegiatan ini merupakan tur eksklusif yang akan membawa Sahabat Kraton Jogja untuk mengupas ragam kisah, sejarah, serta laku kontemplasi yang ada di Puralaya Imogiri.
Peserta akan diajak menapaki anak...
Sobat Visiting Jogja, Mandiri Jogja Marathon 2024 kembali hadir, Kompetisi marathon dengan sentuhan keindahan alam, keramahan masyarakat dan juga kuliner yogyakarta menjadi daya tarik sendiri.
Mandiri Jogja Marathon 2024, memperlombakan kategori Marathon, Half Marathon, 10K dan 5K Fun Run ...
Sobat Visiting Jogja, Obelix Village untuk kedua kalinya akan adain Festival Balon Udara satu-satunya yang ada di Yogyakarta!😍
Festival ini akan diselenggarakan pada:
🗓️ Minggu, 30 Juni 2024
⏰ Open Gate 05.00 WIB
❗Tiket Early Bird akan dibuka mulai hari ini 30 Mei 2024 seharga 50K/Pax❗
Akan ada Stand kuliner UMKM & Band Performance...
PAsar Séwandanan Kadipaten Pakualaman
Puncak acara Hadeging kadipaten Pakualaman pada tanggal 21 - 23 Juni 2024 akan diselenggarakan acara PAsar Séwandan di Kagungan dalem Séwandanan Kadipaten Pakualaman jalan Sultan Agung Yogyakarta,dengan berbagai rangkaian acara antara lain: 82 UMKM kuliner tradisional dan kerajinan serta Batik, Fashion Show, Jathilan " Turangga Mataya...
2024 adalah tahun ke-6 Tour de Prambanan, yang akan diselenggarakan bersamaan dengan perayaan ASEAN SPORTS DAY yang dirayakan setiap tanggal 8 Agustus. Tahun ini, Tour de Prambanan mengusung tema KOMBINA(SIX). Tema ini diangkat karena penyelenggaraan TdP 2024 juga terdapat event lainnya seperti Fun Bike, Push Bike, Bazar UMKM, Program...
Sobat Visiting Jogja, Kini hadir "Pasar Malam Kampung Wisata"
Dari tanggal 21-23 Juni 2024 di XT Square Jogja.
Menghadirkan penampilan 25 Kampung Wisata Kota Yogyakarta dengan ragam penampilan budaya dan Bazarnya.
Diramaikan dengan :
Pawai Bergodo, Lomba Fashion Show, Lomba Mewarnai, Pengisi Acara yang Spektakuler dan Tentunya dengan hiburan arena pasar malam.
Jangan lupa...