Inovasi oleh-oleh Kekinian di Jogja

Saat liburan ke Jogja tak lepas dari oleh-oleh atau buah tangan untuk orang tersayang disekitar kita, berikut beberapa inovasi oleh-olehkekinian yang wajib dibawa dari Jogja:Bakpia KukusPerkembangan dunia per-bakpia-nan di Kota Yogyakarta saat ini telah merambah ke bakpia dengan olahan...
video

WONDERFUL JOGJA

Halloooooo Sobat Visiting Jogja!Biar holiday kalian anti ribet, Nih kenalin Visiting Jogja Apps. Info destinasi wisata, kuliner, sampai reservasi tiket semua dalam genggaman😎Visiting Jogja juga hadir langsung menyapa wisatawan di 4 titik strategis guys! Feel free to...
video

Kenali Rip Current palung laut Parangtritis

Sobat Visiting Jogja , dibalik pesonanya, pantai Parangtritis menyimpan misteri yang harus kita waspadai. Yakni adanya palung laut yang menyebabkan terjadinya Rip Current. Apa itu Rip Current? Yuk kenali lebih dekat karakter pantai Parangtritis agar wisata lebih aman ya...

Aneka Yamie Enak di Yogyakarta

Siapa yang tak kenal mie yamie? kalian pasti banyak yang tahu. Ya! Mie yamie adalah mie yang memiliki ukuran lebih kecil daripada mie biasanya dan memiliki tekstur yang lebih lembut. Banyak kedai atau tempat makan yang menjajakan mie yamie....

8 Spot Sunrise Yang Wajib Kalian Kunjungi

Berburu indahnya matahari terbit menjadi hiburan tersendiri bagi para pemburu sunrise. Cantiknya sang surya yang memancar pertama kali di pagi hari, terasa sangat hangat dan merupakan momentum yang dinanti-nantikanUntuk mendapatkan momentum yang pas saat matahari terbit, biasanya seseorang rela pergi ke...

Rekomandasi Camping Asyik Di Yogyakarta

Nah ini dia salah satu cara asyik menikmati Yogyakarta dengan cara yang berbeda, wajib banget kalian untuk cobain camping atau berkemah di Yogyakarta, karena camping adalah salah satu cara untuk healing terbaik masa kini, apalagi pilihan untuk ngecamp di...

Wisata One Day di Kulon Progo

Kabupaten Kulon Progo di Daerah Istimewa Yogyakarta memang memiliki sederet wisata alam yang sangat menarik. Meski belum sepopuler wisata Kota Yogyakarta, Kulon Progo memiliki banyak daya tarik untuk di eksplor.Ada berbagai alternative untuk kalian yang ingin berkunjung Wisata One...

Sarapan NgeHitz Sepanjang Sumbu Filosofi

Siapa nih yang pagi-pagi bingung mau sarapan apa di Yogyakarta? Terutama didaerah sepanjang Sumbu Filosofi dari Tugu hingga Panggung Krapyak. Yogyakarta memang memiliki bermacam-macam kuliner yang unik dan memiliki cita rasa tersendiri, karena terlalu banyak kuliner yang ada di...

Layanan Informasi Wisata Kota Yogyakarta

Buat yang sedang berwisata atau akan berwisata ke Kota Yogyakarta tapi membutuhkan informasi, memiliki aduan, keluhan atau saran, sekarang bisa banget menghubungi hotline service pariwisata Kota Yogyakarta lhoo…Kalian bisa menghubungi langsung ke nomor WhatsApp : 08113870177 (chat/voice call).Biar semakin...
video

Pesona Widosari

Widosari memiliki pesona yang senantiasa menjaga tradisi, budaya, alam dan pariwisata yang berkelanjutan sebagai desa wisata yang berkembang saat ini. Pesona Widosari, destinasi apik dari salah satu titik pegunungan Menoreh.
Open chat
Untuk tanya - tanya informasi seputar Jogja, silahkan chat!


----------
Admin Visiting Jogja