Untuk Anda yang sering pergi ke daerah Yogyakarta. Maka, Anda pastinya telah mengetahui ada banyak rumah makan yang dapat Anda kunjungi. Salah satu rumah makan yang dapat Anda kunjungi di Yogyakarta adakah Bale Roso.
Review Tentang Bale Roso Yang Patut Anda Ketahui
Rumah makan yang satu ini dapat Anda temukan di Ngaglik do Daerah Istimewa Yogyakarta. Berikut ini review yang kami berikan mengenai rumah makan yang satu ini.
Menu sayur bervariasi
Review pertama yang patut Anda ketahui tentang Bale Roso adalah menu sayuran yang bervariasi. Ada berbagai menu sayur yang dapat Anda nikmati di rumah makan yang satu ini. Salah satu sayur yang paling sering dinikmati di sana adalah sayur terancam.
Sayur ini memiliki nama yang cukup unik. Tidak hanya itu saja, ada banyak sayur lainnya yang dapat Anda nikmati di rumah makan ini. Beberapa sayur tersebut di antara lain adalah sayur asem dengan porsi besar, sayur buncis, sayur brokoli, dan masih banyak lagi.
Ada beberapa jenis masakan buncis dan brokoli. Jenis masakan buncis yang pertama adalah buncis telur asin dan buncis balado ayam. Tidak hanya itu saja, ada 2 macam jenis masakan buncis yang disediakan oleh Bale Roso adalah brokoli bawang putih dan brokoli saus tiram.
Tidak hanya itu saja, untuk Anda yang tidak menyukai sayur brokoli dan buncis. Maka, Anda dapat menikmati beberapa sayur lainnya. Beberapa sayur lainnya yang dapat Anda nikmati adalah sapo seafood, cap cay kuah, cap cay goreng, sayur genjer, dan masih banyak lagi.
Menu lauk pauk yang beragam
Selain menyediakan berbagai menu sayur yang bervariasi, Bale Roso juga menyediakan berbagai macam lauk yang dapat Anda nikmati. Ada berbagai macam menu lauk pauk yang dapat Anda beli di rumah makan ini.
Salah satu menu lauk pauk yang dapat Anda beli adalah ayam bakar madu spesial dan masih banyak lagi.
Untuk Anda yang ingin mengetahui lebih banyak. Maka, Anda dapat langsung pergi ke rumah makan Bale Roso untuk melihat berbagai menu yang disediakan di rumah makan tersebut.
Harga yang terjangkau
Anda dapat membeli berbagai jenis makanan yang ada di rumah makan ini dengan harga yang terjangkau. Anda dapat membeli sayur genjer dengan mengeluarkan uang sebesar 17 ribu rupiah. Sayur terancam dapat Anda beli seharga 13 ribu rupiah.
Hal tersebut menjadi review yang kami berikan tentang Bale Roso yang patut Anda simak serta ketahui.