Sobat Visiting Jogja, Persiapan! Persiapan!
Tanggal dan weton pelaksanaan Ngayogjazz 2023 sudah ditetepkan. Diharapkan untuk para penonton baik dari dalam kota maupun luar kota untuk segera mengosongkan tanggal yang tertera, mengajak sanak saudara serta pasangan temannya, untuk turut serta dalam kemeriahan setahun sekali pada:
📆 Sabtu Pon, 18 November 2023
📍 Gancahan,...
Jogja Walking Association akan menyelenggarakan kembali kegiatan tahunan jalan kaki Internasional. Jogja International Heritage Walk merupakan kegiatan Jalan Kaki (Jalan Wisata) berskala internasional. Kegiatan ini bertujuan untuk menerapkan pola hidup sehat dengan berjalan kaki. Selain itu JIHW juga memperkenalkan dan mempromosikan heritage Indonesia, khususnya Yogyakarta.
Sobat Visiting Jogja yuuk ikutan jalan bersama...
Setiap pelayaran akan mencapai dermaga untuk kembali melanjutkan perjalanan selanjutnya. Berbekal mimpi besar dan harapan yang tak berkesudahan, perjalanan panjang menuju pintu babak baru akan segera tiba.
GRAND FINAL PEMILIHAN DIMAS DIAJENG 2023
“Mangasah Mingising Budi, Memasuh Malaning Bumi.”
Jadilah saksi penobatan Dimas Diajeng Jogja 2023.
Saksikan Grand Final Pemilihan Dimas Diajeng Jogja...
Sobat Visiting Jogja, dalam rangka Dies Natalis UST ke-68 tahun. Kami kembali dengan acara yang tak kalah menarik, UST Fest yang sudah kami rangkai dengan matang akan ada banyak acara di UST Fest 2023. Siapkah kalian untuk ikut serta meramaikan puncak UST Fest dengan semangatt!!🔥
*UNIVERSITAS SARJANAWIYA TAMANSISWA DENGAN BANGGA...
Sobat Visiting Jogja
Kelas Heritage #2 kali ini diadakan di Sagan-Terban dengan mengusung tema "Kenapa Terban? Jejak Historis dari Masa ke Masa". Kegiatan ini bertujuan untuk mengenalkan dan mengulik lebih jauh terkait sejarah dan nilai historis Sagan-Terban sebagai salah satu Kampung yang memiliki peran penting pada masa kolonial hingga masa revolusi.
Jadi tunggu...
PAMERAN TEMPORER KERATON YOGYAKARTA
Mangayubagya 80 Taun Tumbuk Yuswa Sri Sultan Hamengku Bawono Ka 10: LENGGAHING HARJUNO: Sultan, Takhta, dan Kedaulatan
Pada penghujung tahun 2023/Jimawal 1957, Sri Sultan Hamengku Bawono Ka 10 merayakan tumbuk yuswa ke-80 tahun. Di dalam terminologi Budaya Jawa, tumbuk yuswa dimaknai secara mendalam pada siklus daur hidup....
Sobat Visiting Jogja,
Siapa nih yang kangen dengan Selasa Wagen?✨
Yuk, saksikan berbagai pertunjukan seru pada acara "Kangen Selasa Wagen" yang akan hadir kembali pada:
🗓Selasa, 14 November 2023
🕧15.00 - 21.00 WIB
📍Sepanjang Jalan Malioboro - Titik 0 Km - Jalan Pangurakan
Yuk, ajak keluarga dan teman-temanmu untuk menyaksikan pertunjukan-pertunjukan seni super seru!
Sobat Visiting Jogja, datang dan saksikan Kejuaraan Pacuan Kuda Jogja Derby Piala Raja Hamengku Buwono X Cup ke-13 Tahun 2023 pada:
📅 Minggu, 12 November 2023
⌚️ 08.00 WIB - Selesai
📍 Gelanggang Pacuan Kuda Sultan Agung, Bantul
🎫 Free Entry
Jangan Kasih Kendor!!! 🏇🏻
Sobat Visiting Jogja, Wes dibunderi durung boloo 11-12 November 2023??!
”memange ono opo sopo dan ngopo?”
niki lho boloo, karnaval, jathilan, mancing barangg~
Gwenchanaaa.. ra bakal sepi akhir pekanmu sesuk iki!!😁✨
🗓 Sabtu-Minggu, 11-12 November 2023
📍Bokong Semar, Singosaren, Kotagede
🎟 GRATISS!!! (tapi sek workshop mbayar dhewe-dhewe heheheh)
Cebelapa festival sih kamuh? se-festival Budaya Kotagede pokokee!!...
Wildground Fest 2023 hadir kembali! Persembahan dari Starcross, Wildground Fest tahun ini digelar selama 2 hari, dan bakal dipastikan lebih seru dan happy.
Dengan bertambahnya artist dalam maupun luar negeri. Menampilkan: Saosin, Between You And Me, Noh Salleh, Forests, Rocket Rockers, White Chorus, Bangkutaman, Ali, Rumahsakit, Eva Celia, Polyester Embassy,...